Harga Tiket Masuk dan Alamat Lokasi Lemah Rubuh Bantul
Lemah Rubuh Selopamioro belakangan ini menjadi perbincangan hangat para wisatawan dari berbagai daerah. Tak sedikit foto-fotonya beredar di media sosial dan membuat daya tarik yang luar biasa. Dengan menawarkan panorama alam berupa kawasan perbukitan dan sungai yang mengalir indah. Apalagi di sediakannya spot foto yang keren-keren.
Sebenarnya destinasi tempat wisata ini sudah berdiri lama namun belakangan ini menjadi tujuan favorit masyarakat sekitar berkat unggahan foto di media sosial seorang wisatawan.
Bagi anda yang berada di Bantul dan sekitarnya, apabila sedang merencanakan liburan maka obyek wisata ini bisa menjadi tempat yang perlu anda kunjungi.
Apabila saat ini anda sedang mencari informasi mengenai Harga Tiket Masuk dan Alamat Lokasi Lemah Rubuh Bantul, berikut kami berikan informasinya :
Harga Tiket Masuk Wisata Lemah Rubuh Bantul
Untuk saat ini pengunjung dapat menikmati fasilitas yang ada secara gratis atau tanpa biaya. Mungkin apabila destinasi wisata ini sudah terlengkapi semua dari fasilitas dan wahana baru ada biaya tiket masuknya.
Alamat Lokasi Wisata Lemah Rubuh Bantul
Sesuai dari namanya destinasi wisata ini berada di dusun Lemah Rubuh, desa Selopamioro, kecamatan Imogiri, kabupaten Bantul, Yogyakarta.
NOTE : Informasi mengenai Harga Tiket Masuk dan Alamat Lokasi Lemah Rubuh Bantul diatas bersifat sementara dan dapat berubah sewaktu-waktu.
Baca Juga :
- Harga Tiket dan Lokasi Alamat Alamanda Jogja Flower Garden Turi Sleman
- Harga Tiket Masuk dan Alamat Lokasi Sitinggil Garden Boyolali
Demikian sedikit ulasan informasi yang dapat kami berikan mengenai Harga Tiket Masuk dan Alamat Lokasi Lemah Rubuh Bantul, semoga informasi ini bisa berguna bagi anda yang sedang merencanakan liburan.